Jumat, 04 Mei 2018

Tentang Sapi Madura

Adalah sapi yang mempunyai sebaran asli geografis di Pulau Madura dan sekitarnya.
•Ciri khas/karakteristik sapi Madura:
1. Warna tubuh sapi Madura betina kuning kecoklatan sedangkan jantan warnanya merah bata/merak coklat.
2. Sekitar mata berwarna hitam.
3. Pinggir telinga berwarna hitam.
4. Ekor berwarna hitam.
5. Postur tubuh sapi Madura kecil sampai sedang.
6. Kaki sapi Madura relatif pendek.
7. Pada sapi jantan terdapat punuk atau gumba dan mempunyai gelambir.
8. Tanduknya kecil dan pendek serta mengarah ke arah luar.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar